by

RSBP Batam, RSU Karimun, dan RSU Tanjungpinang RS Rujukan Infeksi Virus Corona

Batam (HK) - Rumah Sakit Badan Pengusahaan (RSBP) Batam, Rumah Sakit Umum Karimun dan Rumah Sakit Umum Tanjungpinang menjadi rumah sakit rujukan untuk pasien infeksi virus corona di Provinsi Kepri.

Secara umum, untuk Indonesia, ada 100 rumah sakit rujukan. Seluruh rumah sakit rujukan tersebut memiliki ruang isolasi berstandar internasional untuk mengantisipasi paparan Virus Corona.

“Ada 100 rumah sakit dengan ruang isolasi yang baik,” kata Presiden RI di Istana Kepresidenan, Jakarta, Senin (2/3/2020).

Untuk Sumatera Barat, ada dua rumah sakit rujukan yakni RSU Dr. M. Jamil Padang dan RSU Dr. Achmad Mochtar Bukittinggi.*

(sumber: liputan6.com)

News Feed