Taman Bali Garden
BATAM -- Taman merupakan salah poin yang sangat penting untuk memperindah tampilan rumah Anda. Untuk membangun taman impian dengan biaya terjangkau, kunjungi Taman Bali Garden, ahli pembuatan taman, kolam ikan dan miniatur keindahan rumah.
Taman Bali Garden terletak di samping pintu masuk Perumahan Seruni Batam Centre menuju Sei Panas. Di sini bisa dijumpai aneka tanaman hias, baik dalam bentuk bibit maupun tanaman hias sudah jadi dan sangat indah.
Taman Bali Garden juga melayani pembuatan taman mini baik untuk rumah maupun perkantoran, kolam ikan, kolam air mancur dan sebagainya.
"Harga yang kami tawarkan bervariatif, sesuai tingkat kesulitannya. Namun begitu harganya pasti lebih terjangkau," ujar Icon, penata taman dari Taman Bali Garden.
Selain itu, ditawarkan juga sejumlah pot bunga dengan disain minimalis yang terbuat dari bahan dasar semen. Untuk harga yang ditawarkan juga bervariasi sesuai ukuranya. Dijual dengan harga mulai dari Rp40 ribu.
"Membeli bunga sekaligus dengan potnya pasti lebih hemat. Bunga yang paling banyak dicari biasanya lotus, pohon dolan (jamia), melati air, dan lainnya," ujar Icon.
Yang membuat harga di tempat ini lebih bersaing karena bunga dibibitkan dari kecil, serta pot di buat langsung oleh pekerja. Tata taman Anda dan dapatkan keindahan bersama Taman Bali Garden. (cw57)
- Cluster Everfresh Rp400 Jutaan
- Perumahan Citra Indah 2 Rp308 Juta
- Harbour Bay Menuju Kawasan Terpadu
- Informa Diskon Hingga 50 Persen
- SPC Dianggap tak Bermanfaat
- Konsep Pengelolaan SPC Diubah
- Gedung SPC Ditinggalkan
- Victory Residence Diskon Rp40 juta
- Perumahan Lily Gerden Sesuai Fengshui
- 40 Ribu Rumah Masih Bermasalah
- Perumahan Nirwana Residence Diskon 10 Persen
- Rumah Masyarakat Berpenghasilan Rendah
- Biaya Properti Naik 15 Persen
- Izin Mal dan IMB Diobral
- Perumahan Glory Cahaya Permai
- Permata Hijrah Gandeng Pemko Batam
- Bisnis Properti Batam Merosot
- Lily Garden Promo Akhir Tahun, Gratis BPHTB dan AJB.
- Kavling Hanya Rp14 Jutaan di Toapaya
- SBG Akan Bangun Dabo Centre