Minggu07082018

Last update05:00:00 am

Font Size

Profile

Menu Style

Cpanel
Banner
Back Pendidikan

Supervisi Pendidikan Menjadi Faktor Penentu

Baharuddin Sitepu M.Pd.T, Kepala SMK Negeri 7 Batam

Supervisi adalah istilah yang akrab kita dengar sehari-hari. Dalam dunia kerja, jabatan supervisi seringkali diartikan sebagai jabatan yang berada di atas karyawan biasa. Secara singkat supervisi bisa diartikan pengarahan atau pengendalian yang diberikan oleh orang yang memiliki jabatan lebih tinggi.

Orang Tua Pahami PPDB Zonasi

Diimbau Cari Informasi ke Sekolah

BATAM (HK) - Untuk menghindari kekecewaan dalam penerapan sistem zonasi pada Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) mendatang, orang tua calon siswa harus pahami dan diimbau mencari informasi ke sekolah yang dituju nantinya. Disamping itu juga pihak sekolah disarankan sesegera mungkin memasang persyaratan PPDB sistem zonasi ini secara terbuka agar masayarakt lebih tahu persyaratan yang diberlakukan.

SMK Didorong Ciptakan Wirausaha Muda

JAKARTA (HK)- Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) terus berupaya mengembangkan kewirausahaan di kalangan siswa SMK. Melalui program Bantuan Pengembangan Pembelajaran Kewirausahaan SMK, para Kepala Sekolah ditantang untuk melahirkan lebih banyak wirausaha muda dari SMK.

Poltek Batam Gelar Pelatihan TIK di TK Islam Legenda

BATAM (HK) - Guna meningkatkan kemampuan guru dan tata usaha (TU) sebagai ujung tombak pengembangan peserta didik, khususnya dibidang perkembangan Teknologi Informasi (TI), Politeknik (Poltek) Negeri Batam� menggelar pelatihan Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) di TK Islam Legenda.

Memupuk Toleransi Dimulai dari Sekolah

Martha Sitompul S.Pd, Guru di SD Negeri 002 Bengkong

Indonesia sebagai negara kesatuan berdasarkan Pancasila dan UUD 45 ada 6 Agama yang diakui secara konstitusi, yakni Agama Islam, Kristen Protestan, Katolik, Hindu, Buddha dan Kong Hu Cu. Karenanya setiap individu dituntut memiliki sifat toleransi untuk memastikan berjalannya kehidupan harmonis bermasyarakat.

Pendaftaran Indonesia Mengajar Telah Dibuka

Bagi putra putri terbaik yang berminat belajar dan bekerja di seluruh pelosok Indonesia, maka gerakan Indonesia mengajar akan segera dibuka.� Program Pengajar Muda ini secara resmi membuka pendaftaran Pengajar Muda Angkatan 17 pada hari Jumat, 25 Juni 2018 mendatang.

Cara Pintar Belajar Akuntansi

Abdulrahman Syah Putra, Guru Akutansi SMK Negeri 7 Batam

Mata pelajaran akuntansi bisa menjadi mata pelajaran yang menyenangkan, bilamana dijalankan dengan cara yang pintar. Begitu juga sebaliknya, bisa menjadi momok yang menakutkan bilamana dimulai dengan cara yang salah.

Jumlah Kuota PPDB Tahun Ajaran 2018/2019 Ditetapkan Pemerintah

BATAM (HK) - Masih dari kutipan dari laman Kemendikbud. Bahwa penerapan sistem zonasi untuk calon peserta didik yang berdomisili pada zonasi� dalam wilayah provinsi paling sedikit sebesar 90 persen dari total jumlah keseluruhan calon peserta didik yang diterima, dengan ketentuan :

PPDB Tahun Ajaran 2018/2019 Bisa Dilakukan Melalui 6 Jalur

BATAM (HK) - Dikutip dari laman Kemendikbud, bahwa dalam PPDB tahun 2018/2019 bisa dilakukan melalui 6 kalur.� Jalur pertama adalah jalur Keluarga Ekonomi Tidak Mampu (KETM), diperuntukkan bagi calon peserta didik dari keluarga dengan ekonomi tidak mampu.

PPDB 2018 Diminta Segera Disosialisasikan

BATAM (HK) - Sejumlah kalangan meminta agar Dinas Pendidikan (Disdik) Kota Batam segera memulai menyosialisasikan aturan penerimaan peserta didik baru (PPDB) untuk tingkat PAUD hingga SMP, SMA/MA dan SMK. Hal ini penting dilakukan agar masyarakat lebih tahu dan menyiapakan segala kebutuhan admistrasi dalam PPDB tersebut.

Pesantren Harus Dipola dengan Baik

BATAM (HK)- Kegiatan pesantren kilat yang akan dilaksanakan semua jenjang pendidikan seharusnya dipola dengan baik. Karena dilakukan super kilat hanya 3 hari saja. Namun demikian diharapkan pihak sekolah bisa memberikan pemahaman agama lebih mendalam kepada siswa.

PPDB Zonasi Perlu Didukung

Orang Tua Jangan Memaksakan Diri

BATAM (HK) - Pemerhati Pendidikan yang juga berprofesi dosen, Indrawan Hadi, menyajak agar orang tua siswa perlu mendukung program baru pemerintan dalam Penerimaan Peserta Didik Baru tahun (PPBD) 2018 dengan sistem zonasi. Ia menyarankan agar program ini bisa berjalan dengan baik, sebaiknya orang tua memahami dari sistem PPDB zonasi ini agar nantinya ketika mendaftarakan anaknya tidak memaksakan diri harus diterima. �

700 Siswa Ikuti WSC 2018 di Binus School

JAKARTA (HK)- Sebanyak 700 siswa dari 30 sekolah di wilah Jabodetabek akan berkumpul di Bina Nusantara (Binus) School Serpong untuk mengikuti World Scholar's Cup (WSC) 2018, Sabtu (5/5) hari ini.